PENGERTIAN VPN

| Senin, 16 Februari 2015

VPN atau Virtual Private Network adalah suatu koneksi antara satu jaringan dengan jaringan lainnya secara privat melalui jaringan publik (Internet). VPN disebut Virtual network karena menggunakan jaringan publik (Internet) sebagai media perantaranya alias bukan koneksi langsung. Dan disebut Private network
karena jaringannya bersifat privat, dimana hanya orang tertentu saja yang bisa mengaksesnya. Data yang dikirimkan pun terenkripsi sehingga aman dan tetap rahasia meskipun dikirim melalui jaringan publik

0 komentar:

Posting Komentar

Next Prev

Pages

Text Widget

SEMOGA BERMANFAAT || BY NAUFAL ADITYA
Diberdayakan oleh Blogger.

My Banner

▲Top▲