Jadi pada dasarnya perbedaan yang paling mencolok dari USB 3.0
dengan 2.0 adalah pada warna dalamnya (biasanya warna biru adalah USB 3.0
sedangkan warna Hitam/Putih adalah USB 2.0) dan juga kecepatan dalam copas
data. Berikut saya jelaskan lebih rinci lagi
USB 2.0 yang di perkenalkan tahun 2000 memiliki kecepatan
data 480MB/detik itu pun di sarankan menggunakan kabel dengan panjang 3 M supaya
dapat stabil, tapi pada kenyataan nya tidak ada yang sampai segitu karena
banyak hal lain lagi yang dapt mempengaruhi copas data di USB 2.0.USB 2.0 .
tetapi selain kekurangan USB 2.0 memiliki kelebihan yaitu telah support di
banyak system operasi sehingga tidak perlu driver tambahan. Tentunya ini sangat
menguntungkan bagi yang menggunakan USB 2.0 di banding 3.0
0 komentar:
Posting Komentar